|
Post by Admin on Nov 18, 2023 21:18:04 GMT 7
Terdapat dua laci dengan laci $A$ berisi lima uang kertas dan tiga uang logam; laci $B$ berisi tiga uang kertas dan tujuh uang logam. Apabila suatu percobaan terdiri dari: - melempar dadu main sisi;
- memilih uang logam dari laci $A$, jika muncul angka 6 pada dadu; koin dari laci $B$ untuk sisi lainnya.
Peluang untuk mendapatkan uang logam adalah .... - $\dfrac{31}{48}$
- $\dfrac23$
- $\dfrac{13}{25}$
- $\dfrac{23}{48}$
- $\dfrac1{12}$
|
|